Berita Bekasi

Inovasi Pelayanan Adminduk Berhasil Urai Antrean di Kantor Dinas Dukcapil Kabupaten Bekasi

Kebijakan tersebut diberlakukan sehingga pegawai Disdukcapil tak mengalami kelelahan apabila melayani masyarakat hingga larut malam.

Penulis: Rangga Baskoro | Editor: Dedy
TribunBekasi.com
Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kabupaten Bekasi, Hudaya saat ditemui TribunBekasi.com di ruang kerjanya, Selasa (25/1/2022). 

Caranya mudah. Ketik aplikasi sitepak.bekasikab.go.id  di google.

Sitepak ini kepanjangan dari sistem terpadu pelayanan administrasi kependudukan.

Setelah mengetik sitepak.bekasikab.go.id, lalu kita membuat akun dengan menyertakan nomor handphone dan email aktif, nomor induk kependudukan, dan nomor Kartu Keluarga (KK).

Setelah memiliki akun, langkah berikutnya kita masuk ke login.

Sesudah melogin, terdapat tampilan menu tentang layanan-layanan Disdukcapil Kabupaten Bekasi.

Tinggal pilih apa yang kita perlukan lalu mengisi formulir yang harus diisi dan musti didownload lebih dulu.

Setelah diisi, ditandatangan kemudian diajukan ke petugas. 

Petugas akan melakukan verifikasi. Setelah dinyatakan lengkap tinggal ditandatangan oleh pejabat yang berwenang (Kadisdukcapil).


 
 
 
 

 
 
 
 
 
 

 
 
 

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved