Lowongan Kerja Bekasi
Lowongan Kerja Bekasi: Pusdatin Kesda pada Dinkes DKI Buka Rekrutmen Tiga Posisi Tenaga Ahli
Tata cara pendaftaran rekrutmen Tenaga Ahli dan pengiriman berkas dapat diakses melalui berikut ini: https://rekrutmendinkes.jakarta.go.id/
Penulis: Ichwan Chasani | Editor: Ichwan Chasani
TRIBUNBEKASI.COM — Informasi Lowongan Kerja Bekasi kali ini adalah terkait Rekrutmen Tenaga Ahli pada Pusat Data dan Teknologi Informasi Kesehatan Daerah Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta, Tahun Anggaran 2023, Gelombang 2
Pusat Data dan Teknologi Informasi Kesehatan Daerah Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta membuka kesempatan bagi seluruh warga negara indonesia untuk mengikuti seleksi Tenaga Ahli dengan rincian posisi yaitu sebagai Web Master, Senior Programmer, dan Junior Programmer.Â
Pendaftaran peserta rekrutmen Tenaga Ahli dengan posisi Web Master, Senior Programmer, dan Junior Programmer tersebut ditutup pada tanggal 11 Januari 2023 pukul 23.59 WIB.
Dikutip dari akun instagram @informasipasarkerjakabbekasi yang dikelola Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kabupaten Bekasi, informasi lengkap terkait persyaratan, jadwal rekrutmen, tata cara pendaftaran dan pengiriman berkas dapat diakses melalui link berikut ini: https://rekrutmendinkes.jakarta.go.id/
Dikutip dari laman resminya, Rabu (4/1/2023), untuk pendaftaran rekrutmen Tenaga Ahli tersebut, pelamar harus lebih dulu melakukan registrasi online. Pelamar wajib mendaftar pada Sistem Informasi Rekrutmen Tenaga Ahli Dinkes
BERITA VIDEO: PJ BUPATI BEKASI AKAN KURANGI ANGKA PENGANGGURAN:
Pelamar mengisi data dan mengunggah berkas lamaran pada Sistem Informasi Rekrutmen Tenaga Ahli Dinkes.
Sebelum pelamar mendaftar dan mengunggah berkas lamaran pastikan sudah membaca dan memahami seluruh pengumuman dan tatacara alur rekrutmen.
Pada rekruitmen Tenaga Ahli pada Pusat Data dan Teknologi Informasi Kesehatan Daerah Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta tersebut, kuota masing-masing posisi yang ditawarkan yaitu 1 orang untuk dengan posisi Web Master, 3 orang Senior Programmer, dan 3 orang Junior Programmer.
Baca juga: Puluhan Kendaraan Mogok Usai Isi Bensin di SPBU Karawang, Pengelola Sebut Tangki Kemasukan Air
Baca juga: Sepasang Kekasih Tewas di Kamar Hotel, Ditemukan Petugas Kebersihan
Tenaga Ahli Web MasterÂ
Persyaratan pendaftaran Tenaga Ahli Web Master tersebut diantaranya adalah:
1. Minimal D3/S1
2. Pengalaman minimal 5 tahun dalam mengelola dan mengembangkan web dengan dibuktikan melalui Surat
Pengalaman Kerja dari Perusahaan/ tempat bekerja sebelumnya
3. Mampu membuat layout website beserta fungsinya\
4. Memahami cara membuat dan menggunakan database
5. Memahami konsep Bahasa Pemrograman PHP
6. Memahami Perintah SQL
7. Melampirkan sertifikat keahlian di bidang IT
8. Memiliki integritas dan tanggung jawab
9. Memiliki pengalaman bekerja di instansi pemerintah (diutamakan)
10. Mampu bekerja sama secara tim maupun individu
11. Bersedia bekerja dengan deadline dan bekerja di luar jam kerja
Baca juga: Tolak Perintah Sambo untuk Eksekusi Brigadir J, Ahli Pidana Sebut Ricky Rizal Tak Punya Niat Jahat
Baca juga: Tinjau Gedung BBPVP Kota Bekasi yang Terbakar, Wamenaker Janjikan Perbaikan Segera
Tenaga Ahli Senior Programmer
Persyaratan pendaftaran Tenaga Ahli Senior Programmer tersebut diantaranya adalah:
1. Lulus Sarjana atau S1
2. IPK Minimal 3.0 (PTS) / 2.75 (PTN)
3. Pengalaman minimal 4 tahun dibidang Pemrograman atau menganalis sistem informasi dengan dibuktikan melalui Surat Pengalaman Kerja dari Perusahaan/ tempat bekerja sebelumnya
4. Menguasai Bahasa Pemrograman: PHP (Native maupun Framework)
5. Menguasai Basis Data MySQL (Oracle, Postgre)
6. Memahami metode pengembangan aplikasi dan integrasi (Web Service atau API)
7. Melampirkan sertifikat keahlian di bidang IT
8. Mampu Mengatasi berbagai bugs dan errors yang terjadi pada aplikasi/ Sistem Informasi yang dikelola
9. Mampu memberikan rekomendasi perubahan dan peningkatan secara fungsional dan performa aplikasi/Sistem Informasi
10. Memiliki integritas dan tanggung jawab
11. Memiliki pengalaman bekerja di instansi pemerintah (diutamakan)
12. Mampu bekerja sama secara tim maupun individu
13. Bersedia bekerja dengan deadline dan bekerja di luar jam kerja
Baca juga: Gedung BBPVPÂ Kota Bekasi Terbakar Sebabkan 5 Ruang Kelas Pelatihan Rusak
Baca juga: Berkas Persetujuan Naturalisasi Pesepak Bola Shayne Pattynama, Resmi Diteken Jokowi
Tenaga Ahli Junior Programmer
lowongan kerja
lowongan kerja bekasi
Pusat Data dan Teknologi Informasi Kesehatan Daera
Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta
Tenaga Ahli
Web Master
Senior Programmer
Junior Programmer
Lowongan Kerja Karawang: Adira Dinamika Multi Finance Tbk Buka Lowongan Remedial Officer Car |
![]() |
---|
Lowongan Kerja Bekasi: Disnakertrans Jawa Barat Buka Pelatihan Berbasis Kompetensi |
![]() |
---|
Lowongan Kerja Karawang: PT Pandawa Makmur Sejahtera Buka Lowongan Marketing Perumahan |
![]() |
---|
Lowongan Kerja Bekasi: Kementerian Ketenagakerjaan Buka Penerimaan Calon PPPK untuk Tenaga Teknis |
![]() |
---|