Pilgub Jakarta

Cagub Jakarta Pramono Anung Jelaskan Alasan Pilih Cak Lontong Sebagai Tim Sukses

Cak Lontong menjelaskan alasan dirinya menerima tugas menjadi ketua timses bagi pasangan Pramono Anung-Rano Karno

Penulis: Miftahul Munir | Editor: Ign Prayoga
Tribunnews kolase
Cak Lontong menjadi Ketua Tim Pemenangan calon gubernur dan wakil gubernur Jakarta dari PDIP. 

"Saya bersyukur Cak Lontong bersedia untuk menjadi timses karena memang dalam saya maju untuk pilgub ini merangkul, menjadi pemersatu. Maka saya membutuhkan figur yang seperti Cak Lontong, cerdas, lucu, bisa nyentil, orang nggak sakit hati. Karena saya nggak mau di dalam kampanye-kampanye atau sosialisasi ini yang kemudian menegasi atau menjelekkan siapapun, saya nggak mau," kata Pramono.

Pramono meyakini kombinasi dirinya dan Rano Karno atau Bang Doel dengan Cak Lontong akan meraih banyak simpati publik dan membawa hasil terbaik di Pilgub Jakarta.

 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved