Berkat kerja cepat dari semua pihak yang terkait, proses naturalisasi pemain bertahan yang kaya pengalaman ini dapat selesai lebih cepat.
Senin, 11 November 2024
Arya Sinulingga mengatakan PSSI akan mematuhi hukuman tersebut dan dijadikan evaluasi agar tak melakukan hal serupa, khususnya telat kick off.
Minggu, 10 November 2024
Ketiga pemain sepakbola keturunan yang memperkuat Timnas Indonesia tersebut yakni Kevin Diks, Estella Raquel Loupattij dan Noa Johanna Christina
Sabtu, 9 November 2024
Mees Hilgers yang bermain sebagai bek tengah di FC Twente itu, kini tengah menjalani pemulihan akibat cedera hamstring yang dialaminya.
Jumat, 8 November 2024
Sebelumnya santer dikabarkan bahwa Mees Hilgers mengalami cedera saat membela klubnya, FC Twente, menghadapi Willem 2 pada Sabtu lalu.
Selasa, 5 November 2024
Waktu yang realistis bagi Kevin Diks bisa memperkuat Timnas Indonesia yaitu saat menghadapi Arab Saudi pada 19 November 2024 mendatang.
Selasa, 5 November 2024
Timnas Indonesia dijadwalkan menjamu Jepang dan Arab Saudi di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, dua pekan mendatang.
Kamis, 31 Oktober 2024
Indra Sjafri menilai Asiana Cup 2024 telah memberikan dampak positif bagi perkembangan sepakbola Indonesia.
Senin, 28 Oktober 2024
Menpora menganggap permintaan federasi sepakbola Bahrain ke AFC agar laga kontra Indonesia tidak digelar di Indonesia, seperti mengada-ngada.
Jumat, 18 Oktober 2024
Raja Sapta Oktohari pun tetap memberikan dukungan kepada Timnas Indonesia meskipun takluk dari China 2-1.
Rabu, 16 Oktober 2024
Kemudian kata Shin Tae-yong, gol kedua terjadi karena salah kontrol yang menyebabkan para pemain China dapat melakukan counter attack sempurna.
Rabu, 16 Oktober 2024
Jelang pertandingan, pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong membeberkan kondisi para pemainnya dalam keadaan siap tempur.
Selasa, 15 Oktober 2024
Bahkan, rekan-rekannya kerap memuji penampilan Maarten Paes yang membuat dirinya semakin percaya diri.
Selasa, 15 Oktober 2024
Menurut Erick Tohir, AFC harus berubah jika ingin pertandingan dan turnamen di Asia bisa mulai setara dengan laga di Eropa.
Minggu, 13 Oktober 2024
"Saat ini, kita sudah mengajukan keberatan ke AFC, dan mungkin juga PSSI akan ke FIFA. Kita lihat bagaimana proses selanjutnya.
Jumat, 11 Oktober 2024
Wasit Ahmed Al Kaf meneruskan waktu tambahan hingga Bahrain menyamakan kedudukan 2-2 pada menit ke-90+9 dan tak mengecek VAR pada gol kedua tersebut.
Jumat, 11 Oktober 2024
Pertandingan Timnas Indonesia vs Bahrain akan digelar di Stadion Nasional Bahrain, Kamis malam, 10 Oktober 2024 pukul 23.00 WIB.
Kamis, 10 Oktober 2024
Shin Tae-yong memastikan bahwa Maarten Paes yang sebelumnya sempat dibekap cedera pergelangan tangan, kini kondisinya sudah 100 persen pulih.
Kamis, 10 Oktober 2024
Saat memberikan keterangan, Senin, 7 Oktober 2024, Sumardji menyebut bahwa Maarten Paes masih dalam perjalanan Amerika Serikat menuju Bahrain.
Selasa, 8 Oktober 2024
Kepastian dua pemain baru itu untuk memperkuat Timnas Indonesia terjadi setelah FIFA menyatakan kedua pemain memenuhi syarat untuk bermain wakili PSSI
Kamis, 3 Oktober 2024