TOPIK
Ramadan 2025
-
Perlunya Kementerian Agama Gelar Sidang Isbat Tentukan Awal Ramadan Tiap Tahun
Sidang Isbat diperlukan sebagai forum, wadah, sekaligus mekanisme pemanggilan keputusan.
-
Selama Ramadan, Penumpang Transjakarta Boleh Buka Puasa di Bus, Maksimal 10 Menit Usai Azan Magrib
Para penumpang yang berada di dalam bus Transjakarta diperkenankan berbuka puasa dengan air minum dan makanan ringan.
-
Pemerintah Tetapkan Awal Ramadan 1 Maret 2025, Menteri Agama Jelaskan Petugas di Aceh Lihat Hilal
Kemenag tetapkan awal puasa atau 1 Ramadhan 1446 Hijriah/2025 Masehi jatuh pada Sabtu, 1 Maret 2025.
-
Menteri Agama Singgung Peluang Kesamaan pada Penentuan Awal Ramadan Hingga Hari Raya Idul Fitri
Menag Nasaruddin Umar mengungkap ada kemungkinan umat muslim di Indonesia akan menjalani ibadah puasa Ramadan 1446 Hijriah secara serempak.
-
Selama Ramadan, ASN di Kabupaten Bekasi Pulang Lebih Cepat, Ini Aturannya
Pengaturan jam kerja ASN Kabupaten Bekasi ini berbeda untuk perangkat daerah yang menerapkan lima dan enam hari kerja.
-
Tamara Tyasmara Menangis, Ramadan Tahun Ini Lebih Berat, Ibadah Puasa Tanpa Bersama Dante
Tamara Tyasmara mengakui masih terus memikirkan Dante. Bahkan ia baru terasa kehilangan sang anak di tahun kedua kematiannya.
-
Monas Jadi Lokasi Pemantauan Hilal 1 Ramadan 2025, Kunjungan ke Pelataran Puncak Ditutup Sementara
adanya pengamatan hilal penetapan awal Ramadan 2025, pihak Monas pun menutup kunjungan Pelataran Puncak sampai pukul 12.00 WIB.
-
Polda Metro Gelar Patroli Skala Besar Selama Ramadan, Tindak Tegas Kegiatan Acara Sahur On The Road
Dilarangnya warga untuk menggelar sahur on the road selama bulan suci tersebut, kata Latif, dilakukan untuk menjaga kekhusukan Ramadan.
-
Hilal Awal Ramadan 2025 Kemungkinan Besar Sudah Terlihat di Sidang Isbat Kemenag Hari Jumat Ini
Kemenag akan menggelar sidang isbat (penetapan) awal Ramadan 1446 Hijriah pada Jumat (28/2/2025) petang.
-
Sebagian Warga Gowa Mulai Puasa Hari Jumat, Manfaatkan Ilmu Falak dan HP untuk Tentukan Hilal
Jemaah An Nadzir di Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, akan mulai puasa Ramadan pada Jumat (28/2/2025).
-
Jelang Puasa Ramadan, Pemerintah Arab Saudi Serahkan Kurma 100 Ton untuk Rakyat Indonesia
Menjelang bulan Ramadhan 2025, Kerajaan Arab Saudi menyerahkan 100 ton kurma untuk masyarakat Indonesia.
-
Prabowo Umumkan Stimulus Ramadhan, Ada Diskon Harga Tiket Pesawat dan Stabilitas Harga Pangan
Presiden Prabowo Subianto mengumumkan stimulus Ramadan 2025 di antaranya adalah diskon harga tiket pesawat dan diskon tarif tol.
-
Pemerintah Siapkan Operasi Pasar Besar-besaran untuk Stabilkan Harga Bahan Pokok Selama Ramadan 2025
Pemerintah bertekad mengendalikan harga bahan pokok selama bulan Ramadan 2025 antara lain melalui operasi pasar besar-besaran.
-
Muhammadiyah Tetapkan 1 Ramadan 1446 H Jatuh pada 1 Maret 2025, Lebaran 30 Maret 2025
Muhammadiyah telah menetapkan awal puasa Ramadan 1446 Hijriah pada Sabtu, 1 Maret 2025.