Sherina Munaf Hapus Foto Suami di Instagram, Netizen Menduga Pernikahan Mereka Bermasalah

Rumah tangga Sherina dan Baskara Mahendra diduga sedang bermasalah. Gosip ini muncul setelah netizen melihat perubahan di akun IG Sherina

Editor: Ign Prayoga
Dokumentasi Pribadi
Sherina Munaf dan Baskara Mahendra menggelar akad nikah, Selasa (3/11/2020). 

Di tengah sorotan terhadap rumah tangganya, Sherina dan Baskara diketahui sama-sama mengunggah Instagram Story, Sabtu (31/8/2024).

Di Instagram Story-nya, Sherina mengunggah foto kucing, awan dari atas pesawat, dan me-repost unggahan seniman Prancis, Agathe Singer.

Sementara, Baskara mengunggah tangkapan layar akun Instagram tim sepak bola asal Inggris, Arsenal.  (Tribunlampung.co.id/Tribunnews) 

 

Sumber: Tribunnews.com
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved