Berita Investasi
Harga Emas Batangan Antam Di Bekasi Minggu Ini Stabil di Angka Rp 935.000 Per Gram, Ini Daftarnya
Harga emas batangan Antam di Bekasi hari Minggu (16/10/2022) ini, tetap stabil di angka Rp 935.000 per gram.
Penulis: Ichwan Chasani | Editor: Ichwan Chasani
Melalui butik ini juga Antam melayani beli kembali atau jual kembali emas Antam dengan range harga resmi.
Hari Minggu (16/10/2022) ini, harga dasar emas batangan Gift Series 0,5 gram juga tetap dibanderol di angka Rp 587.500, dan ukuran 1 gram juga tetap seharga Rp 1.085.000.
Untuk harga dasar emas batangan Imlek ukuran 8 gram harganya juga tetap sebesar Rp 8.200.000, sedangkan harga dasar emas batangan Selamat Idul Fitri ukuran 7 gram sebesar Rp 7.275.000.
Berikut ini rincian harga dasar emas Antam, Minggu (16/10/2022):
Harga emas batangan 0,5 gram: Rp 517.500
Baca juga: Terlibat Jaringan Peredaran Narkoba Irjen Teddy Minahasa, 4 Polisi Ditahan dan Terancam Dipecat
Baca juga: Cuaca Karawang, Minggu 16 Oktober 2022, Siang Hingga Sore Turun Hujan, Waspada Angin Kencang
Harga emas batangan 1 gram: Rp 935.000
Harga emas batangan 2 gram: Rp 1.810.000
Harga emas batangan 3 gram: Rp 2.690.000
Harga emas batangan 5 gram: Rp 4.450.000
Harga emas batangan 10 gram: Rp 8.845.000
Harga emas batangan 25 gram: Rp 21.987.000
Harga emas batangan 50 gram: Rp 43.895.000
Harga emas batangan 100 gram: Rp 87.712.000
Harga emas batangan 250 gram: Rp 219.015.000
Harga emas batangan 500 gram: Rp 437.820.000
Harga emas batangan 1.000 gram: Rp 875.600.000
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bekasi/foto/bank/originals/emas-1sept.jpg)