Berita Investasi
Berbalik Naik Rp 8.000 Per Gram, Emas Batangan Antam di Bekasi Selasa Ini Dibanderol Segini
Hari Selasa (4/11/2025) ini, harga emas batangan Antam di Bekasi berbalik naik sebesar Rp 8.000 per gram dibanding hari sebelumnya.
Penulis: Ichwan Chasani | Editor: Ichwan Chasani
Ringkasan Berita:
- Harga emas batangan Antam di Bekasi Selasa (4/11/2025) ini naik dibanding harga sehari sebelumnya.
 - Kenaikan harga emas batangan Antam di Bekasi hari Selasa (4/11/2025) mencapai Rp 8.000 per gram
 - Harga emas batangan Antam di Bekasi Selasa (4/11/2025) untuk ukuran terkecil dibanderol Rp 1.193.000 per gram
 
TRIBUNBEKASI.COM — Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam) hari Selasa ini (4/11/2025) mengalami kenaikan dibanding harga sehari sebelumnya.
Sebelumnya, rekor tertinggi sepanjang masa untuk harga Emas Batangan Antam dibanderol sebesar Rp 2.487.000 per gram pada hari Selasa (21/10/2025).
Pada hari Senin (27/10/2025), harga emas batangan Antam di Bekasi anjlok lagi hingga sebesar Rp 23.000 per gram dan dibanderol di angka Rp 2.327.000 per gram.
Lalu pada hari Selasa (28/10/2025), harga emas batangan Antam di Bekasi kembali jatuh hingga sebesar Rp 45.000 per gram dan dibanderol di angka Rp 2.282.000 per gram.
Pada hari Rabu (29/10/2025) harga emas batangan Antam di Bekasi kembali anjlok hingga sebesar Rp 15.000 per gram dan dibanderol di angka Rp 2.267.000 per gram.
BERITA VIDEO: HARGA BERAS, TELUR DAN DAGING AYAM MASIH MEROKET DI PASAR TAMBUN
Kemudian pada hari Kamis (30/10/2025), harga emas batangan Antam di Bekasi kembali turun sebesar Rp 4.000 per gram dan dibanderol di angka Rp 2.263.000 per gram.
Keesokan harinya, Jumat (31/10/2025), harga emas batangan Antam di Bekasi berbalik meroket sebesar Rp 42.000 per gram dan dibanderol di angka Rp 2.305.000 per gram.
Berikutnya, pada hari Sabtu (1/11/2025), harga emas batangan Antam di Bekasi berbalik turun sebesar Rp 15.000 per gram dan dibanderol di angka Rp 2.290.000 per gram.
Baca juga: Jawaban Jonan Saat Ditanya Tawaran Masuk Kabinet Prabowo: Saya Siap Jika Mampu
Baca juga: Mobil Ketua Ikatan Wartawan Hukum Dibobol Maling, Laptop dan Uang Ratusan Ribu Lenyap
Selanjutnya di hari Senin (3/11/2025) kemarin, harga emas batangan Antam di Bekasi kembali melorot sebesar Rp 12.000 per gram dan dibanderol di angka Rp 2.278.000 per gram.
Dikutip TribunBekasi.com dari laman perdagangan emas Logam Mulia Antam, hari Selasa (4/11/2025) ini, harga emas batangan Antam di Bekasi berbalik naik sebesar Rp 8.000 per gram dan dibanderol di angka Rp 2.286.000 per gram.
Untuk harga emas batangan Antam berukuran terkecil yaitu 0,5 gram hari Selasa (4/11/2025) ini juga naik di angka Rp 1.193.000.
Sementara harga dasar emas dengan ukuran terbesar yakni 1 kilogram juga naik dan dibanderol sebesar Rp 2.226.600.000.
Harga buyback atau pembelian kembali emas batangan Antam, hari Selasa (4/11/2025) ini juga naik Rp 8.000 per gram dan dibanderol di angka Rp 2.151.000 per gram.
Baca juga: Finalis Puteri Indonesia Dilibatkan Dalam Anugerah LSF 2025, Banting Stir Jadi Artis Film?
Baca juga: Ada Lima Pengurus Terancam PHK. KSPSI Duga Pabrik Ban Michelin Cikarang Berangus Serikat Pekerja
Harga buyback ini berarti Antam akan membeli emas Anda dengan harga tersebut di Butik Emas LM Antam.
Butik Emas LM Antam terdekat dari Kota Bekasi adalah Butik Emas yang terletak di Jalan Pemuda Nomor 1, Jatinegara Kaum, Kecamatan Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, 13250.
Butik Emas LM Antam ini melayani pembelian emas dan logam mulia resmi bersertifikat.
Adapun emas yang dijual mulai emas 5 gram, 10, 15 gram, 25 gram hingga emas 1 kilogram Antam.
Melalui butik ini juga Antam melayani beli kembali atau jual kembali emas Antam dengan range harga resmi.
Baca juga: Pekan Depan Polisi Janji Periksa Kepala SPPG di Bekasi Lecehkan dan Aniaya Pegawai
Baca juga: Cegah Penyelundupan, Pelabuhan Tanjung Priok Pasang Alat Pemindai Peti Kemas
Berikut ini rincian harga dasar emas Antam, Selasa (4/11/2025):
Harga emas batangan 0,5 gram: Rp 1.193.000
Harga emas batangan 1 gram: Rp 2.286.000
Harga emas batangan 2 gram: Rp 4.512.000
Harga emas batangan 3 gram: Rp 6.743.000
Harga emas batangan 5 gram: Rp 11.205.000
Harga emas batangan 10 gram: Rp 22.355.000
Baca juga: PA Jaksel Singgung Raisa untuk Hadir di Pengadilan Jika Serius Ceraikan Hamish Daud
Baca juga: KSPSI Ultimatum Pabrik Ban Michelin Cikarang Bekasi Cabut PHK Massal Dalam Waktu 7 Hari
Harga emas batangan 25 gram: Rp 55.762.000
Harga emas batangan 50 gram: Rp 111.445.000
Harga emas batangan 100 gram: Rp 222.812.000
Harga emas batangan 250 gram: Rp 556.765.000
Harga emas batangan 500 gram: Rp 1.113.320.000
Harga emas batangan 1.000 gram: Rp 2.226.600.000
Baca berita TribunBekasi.com lainnya di Google News
Ikuti saluran TRIBUN BEKASI di WhatsApp.
Harga Emas di Bekasi
Harga Emas Hari Ini
harga emas
harga emas batangan Antam
harga emas batangan
Harga Emas Antam
emas Antam
Investasi emas
| Melorot Rp 12.000 Per Gram, Harga Emas Batangan Antam di Bekasi Senin Ini Jadi Segini | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Harga Emas Batangan Antam di Bekasi Jumat Ini Meroket Rp42.000 Per Gram | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Cek Harga Emas Batangan Antam di Bekasi, Kamis Ini Turun Rp4.000 Per Gram | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Turun Lagi Rp 15.000 Per Gram, Segini Harga Emas Batangan Antam di Bekasi Rabu Ini | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
			:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bekasi/foto/bank/originals/emas-1sept.jpg)
                
												      	
												      	
												      	
												      	
				
			
											
											
											
											
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.