TAG
kasus korupsi kuota haji
-
Sebentar Lagi Diumumkan, KPK Bocorkan Ciri-Ciri Calon Tersangka Kasus Kuota Haji 2023–2024
KPK beri sinyal akan umumkan tersangka kasus korupsi kuota haji. Kerugian negara ditaksir lebih dari Rp1 triliun.
Jumat, 24 Oktober 2025 -
KPK Sesalkan Inisiatif Khalid Basalamah yang Buka Materi Penyidikan Korupsi Kuota Haji ke Publik
KPK sesalkan pernyataan Ustaz Khalid Basalamah mengenai pengembalian uang dalam kasus korupsi kuota haji
Kamis, 18 September 2025 -
Kasus Korupsi Haji Bikin Resah Warga NU, Minta KPK Jangan Bikin Drama, Segera Tetapkan Tersangka
PBNU desak KPK segera tetapkan tersangka kasus dugaan korupsi kuota haji agar warga NU tidak terus resah dan terbelah.
Minggu, 14 September 2025 -
KPK: Biro Travel Haji Terancam Tak Dapat Kuota Jika Tak Setor Uang ke Oknum Kemenag
Terungkap, biro travel haji terancam tidak mendapatkan kuota haji khusus jika tidak setor uang ke oknum Kemenag
Kamis, 11 September 2025 -
KPK Ungkap Ada Persengkongkolan Jahat Dalam Kasus Korupsi Kuota Haji Tambahan di Kemenag
Komunikasi tersebut, lanjut Asep, terjadi antara pihak asosiasi dengan oknum di Kementerian Agama.
Rabu, 10 September 2025 -
Eks Menag Gus Yaqut Penuhi Panggilan KPK, Diperiksa dalam Kasus Kuota Haji
Mantan Menag Yaqut Cholil Qoumas atau Gus Yaqut memenuhi panggilan KPK, Senin (1/9/2025) pagi.
Senin, 1 September 2025 -
KPK Dapat Bukti Baru, Sita Catatan Jual Beli Kuota Tambahan Haji 2024
Barang bukti ini menjadi fokus utama penyidik untuk membongkar modus operandi korupsi kuota tambahan haji.
Kamis, 21 Agustus 2025 -
PBNU Diminta Tegas Dukung KPK Usut Tuntas Kasus Dugaan Korupsi Kuota Haji
Berbagai pihak telah diperiksa oleh KPK dalam kasus dugaan korupsi kuota haji dan dicegah pergi keluar negeri.
Rabu, 20 Agustus 2025 -
Gandeng Auditor Negara, KPK Secepatnya Umumkan Tersangka Korupsi Kuota Haji
Proses pemeriksaan dan penelahaan sejumlah barang bukti sangat krusial untuk memperkuat konstruksi perkara.
Senin, 18 Agustus 2025 -
Cari Barang Bukti, KPK Geledah Rumah Mantan Menag Yaqut di Jakarta Timur
Penggeledahan rumah mantan Menag Yaqut di Jakarta Timur itu dilakukan Tim Penyidik KPK pada Jumat (15/8/2025).
Jumat, 15 Agustus 2025 -
Temuan Baru Korupsi Haji, Jemaah Furoda Diduga Pakai Fasilitas Haji Reguler
KPK mengharapkan kesaksian dari para jemaah haji 2024 yang merasa dirugikan.
Jumat, 15 Agustus 2025 -
Usut Kasus Korupsi Kuota Haji, KPK Geledah Kantor Travel Haji Maktour
Penggeledahan di kantor Maktour oleh Tim Penyidik KPK tersebut dilakukan sejak siang hingga sore hari.
Kamis, 14 Agustus 2025 -
Geledah Kantor Ditjen PHU Kemenag, Penyidik KPK Angkut 3 Koper Besar
Pengamanan ketat dilakukan aparat selama proses pengangkutan barang bukti tersebut
Kamis, 14 Agustus 2025 -
Usut Korupsi Kuota Haji, KPK Geledah Kantor Ditjen PHU Kemenag Rabu Ini
Meskipun sudah masuk tahap penyidikan, KPK hingga kini belum menetapkan tersangka korupsi kuota haji.
Rabu, 13 Agustus 2025 -
Terseret Kasus Dugaan Korupsi Kuota Haji, Mantan Menag Yaqut Cholil Miliki Harta Kekayaan Fantastis
Kini Yaqut Cholil dicekal oleh pihak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) ke luar negeri. Pencegahan ini berlaku selama enam bulan ke depan
Rabu, 13 Agustus 2025 -
Mantan Menag Yaqut Minta Publik Tak Berspekulasi, Usai Dicekal KPK
Pencegahan bepergian ke luar negeri itu berlaku selama enam bulan ke depan untuk kepentingan proses penyidikan.
Selasa, 12 Agustus 2025 -
KPK Terapkan Pembatasan Berpergian Bagi Mantan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas
KPK menerbitkan larangan bepergian ke luar negeri bagi mantan Menag Yaqut Cholil Qoumas
Selasa, 12 Agustus 2025 -
Sidik Korupsi Kuota Haji, KPK Resmi Cegah Mantan Menag Yaqut ke Luar Negeri
Selain mantan Menag Yaqut, pencegahan ke luar negeri juga ditujukan bagi dua sosok lainnya.
Selasa, 12 Agustus 2025 -
Kasus Korupsi Kuota Haji Ditaksir Rugikan Rp1 Triliun, KPK Buka Peluang Periksa Jokowi
KPK tidak akan tebang pilih dalam memanggil saksi untuk kepentingan penyidikan kasus korupsi kuota tambahan haji.
Selasa, 12 Agustus 2025 -
KPK Selidiki Siapa "Pemberi Perintah" Penambahan Kuota untuk Haji Khusus dan Kemana Aliran Dananya
Pusat dugaan korupsi ini adalah penyelewengan distribusi 20.000 kuota haji tambahan dari Arab Saudi untuk tahun 2024.
Senin, 11 Agustus 2025