Berita Bekasi

Diakui Pebisnis Industri Makanan, Kota Bekasi Layak Dijadikan Referensi Tempat Usaha 

keunggulan itu juga dibuktikan dengan sejumlah usahanya yang berada di Kota Bekasi terus mengalami perkembangan.

Penulis: Rendy Rutama | Editor: Dedy
TribunBekasi.com/Rendy Rutama Putra
INDUSTRI USAHA MAKANAN --- Peresmian Texas Fried Chiken di Area Meli - Melo 3 Harapan Indah, Kecamatan Medan Satria, Kota Bekasi, Jumat (7/11/2025). 

Terlebih pada tahun 2026 mendatang, direncanakan akan kembali diresmikan gerai baru kembali di kawasan Kota Bekasi, persisnya Summarecon.

"Per toko ada 25-30 orang setiap tiap toko, dan total karyawan di seluruh gerai di Bekasi sudah hampir 100 orang," tuturnya. 

Julius mengungkapkan bersyukur atas pencapaian pihaknya hingga kini yang mampu berkerjsama mengembangkan usaha di era isu lemah daya beli di sejumlah sektor usaha.

"Kalau sektor lain buka tempat saya, tapi kalau di tempat saya sendiri tidak merasakan (Daya beli melemah) dan saya sangat beruntung Texas tidak ada penurunan, kami bersyukur," pungkasnya. (m37)

Baca berita TribunBekasi.com lainnya di Google News 

 

 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved