TOPIK
Berita Bisnis
-
Midea Luncurkan Kulkas Kapasitas Terbesar dan Fitur Terkini di Kelasnya, Harganya Masih Terjangkau
Produk ini ditujukan bagi konsumen modern di Indonesia yang memiliki kebutuhan gaya hidup sehat termasuk dalam menyediakan makanan bagi keluarga.
-
Utamakan Keamanan, Winn Gas Luncurkan Regulator dengan Tiga Pengaman
Dengan adanya Triple Lock System, regulator ini memberikan ketenangan bagi penggunanya, baik di lingkungan hotel, restaurant, catering, maupun UMKM.
-
Kebutuhan Nasional Capai 500 Ribu Ton, Pupuk Kujang Bikin Pabrik NPK Nitrat Sendiri
Pupuk jenis NPK berbasis nitrat itu biasa digunakan untuk tanaman hortikultura. Saat ini Indonesia impor pupuk jenis tersebut dari eropa dan China.
-
Hadapi Tantangan Ekonomi di Tahun 2025, Pengusaha Optimis karena Diwarnai Semangat Kebangkitan
Iklim investasi di Indonesia diyakini bakal semakin membaik dan potensi ekonomi Indonesia masih sangat besar.
-
Menilik Usaha Perajin Koper Umroh di Bekasi yang Memproduksi 500 Koper Per Hari
Di usia yang masih muda itu, Ahmad Rifai sukses memanfaatkan peluang bisnis dari kebutuhan perlengkapan perjalanan umroh.
-
Toshiba Hadirkan Solusi Peralatan Dapur Modern Terbaru untuk Memasak Sehat dan Praktis
Ketiga produk ini dirancang untuk membantu masyarakat menciptakan hidangan sehat dengan lebih mudah.
-
Bejo Jahe Merah Gunakan Detektor Canggih dalam Razia Angin untuk Deteksi Jenis Masuk Angin
Tidak seperti razia lain, mereka yang terjaring Razia Angin ini bisa mendapatkan jutaan rupiah sebagai hadiah.
-
Teknologi HVDC Hitachi Energy Dipilih Powergrid untuk Hubungkan Khavda ke Nagpur
Proyek ini melintasi 1.200 km dan masuk ke sistem transmisi evakuasi terbarukan dan antarnegara bagian berkapasitas 500 GW di negara tersebut.
-
KSO Foster Oil and Energy Gandeng PT Migas Gelar Pelatihan Kewirausahaan UMKM Kuliner di Bekasi
Pelatihan ini merupakan tindak lanjut dari rekomendasi laporan sosial mapping yang sebelumnya dilakukan oleh KSO pada tahun 2023.
-
Berikan Produk dan Layanan Terbaik, Toshiba Resmikan Shop In Shop Perdana di Indonesia
Pembukaan Toshiba Shop In Shop ini merupakan kerja sama Toshiba Lifestyle Indonesia dengan CV Blessindo Mitra Solid.
-
PNM Dampingi Ratusan Nasabah PNM Mekaar untuk Daftar Izin Edar BPOM
Direktur Utama PNM, Arief Mulyadi mendorong nasabah binaan PNM yang bergerak di sektor pangan untuk maju dengan meningkatkan kualitas produk usahanya.
-
Midea Electronics Indonesia Hadirkan Midea Pro Shop ke-7 di Pantai Indah Kapuk
Pembukaan Midea Pro Shop di Jakarta ini adalah jawaban atas kebutuhan akan pendingin ruangan/air conditioner (AC) yang modern dari masyarakat urban.
-
Midea Siap Buka Pabrik Kulkas dan Mesin Cuci di Cikarang dan Karawang pada 2025
Kedua pabrik yang rencananya beroperasi pada 2025 ini diharapkan bisa memenuhi permintaan pasar Indonesia terhadap produk mesin cuci dan kulkas Midea.
-
Menteri BUMN dan PNM Dukung Percepatan Pertumbuhan UMKM Bersama BPOM
Kolaborasi dengan BPOM adalah langkah penting untuk membantu UMKM menembus pasar yang lebih luas, baik domestik maupun global.
-
Wujud Apresiasi, PNM Berangkatkan Nasabah Terbaik untuk Ibadah Umrah
Nasabah yang diberangkatkan ibadah umrah adalah nasabah program PNM Mekaar yang telah menunjukkan keberhasilan dalam mengembangkan usaha..
-
Tingkatkan Literasi Keuangan, Sequis Dukung Kompetisi Kreatif di Pinasthika Creativestival 2024
Program literasi keuangan itu melalui dua kompetisi kreatif di Pinasthika Creativestival 2024, yakni AdStudent by Sequis dan Young Video Director.
-
Bersaing dengan Brand Luar Negeri, Flimty Raih Brand of The Year dari World Branding Awards 2024
Pertama kali hadir di Indonesia tahun 2018 silam, kini Flimty sudah memiliki 6 produk kesehatan berkualitas tinggi.
-
Bekasi Kembali Dipilih Gerai Teknologi untuk Tawarkan Beragam Jenis Gadget Kekinian
Kini unit bisnis dari peritel gaya hidup PT Mitra Adiperkasa Tbk (MAP) itu tercatat memiliki lima gerai yang tersebar di sejumlah titik.
-
Ini Kunci Sukses Designmill Co Berhasil Garap Dekorasi dan Konsep Ratusan Wedding Event di Bali
Berawal dari hobi dan kecintaannya akan dekorasi visual, Emilia mulai belajar merangkai bunga secara otodidak dan menawarkan jasanya ke teman-temannya
-
Hadirkan Beragam Produk Unggulan Khas Jepang, AEON Pakuwon Mall Bekasi Resmi Dibuka
AEON Pakuwon Mall Bekasi dipadati pelanggan yang berbelanja dan menikmati sajian khas Jepang di area delicatessen dan Reward Kitchen.
-
AQUA Elektronik Kenalkan AC Baru Berfitur UVC Sterilization untuk Nonaktifkan Bakteri dan Virus
Fitur pada produk AC baru ini bekerja memurnikan udara dengan memancarkan sinar UV-C yang menghasilkan ion positif dan negatif.
-
Di Momen HUT ke-22, Apotek K-24 Targetkan Pertumbuhan 780 Gerai dan Raih Penghargaan Bergengsi
Sejak berdiri pada tahun 2002, Apotek K-24 terus berkembang dan kini telah memiliki lebih dari 750 gerai di 156 kota/kabupaten di 29 provinsi.
-
Dipanggil Wamenaker, Bos Sritex Bilang Saat Ini Tidak Ada PHK, Hanya Liburkan 2.500 Karyawan
Presiden Komisaris PT Sri Rejeki Isman Tbk atau Sritex, Iwan Setiawan Lukminto menegaskan bahwa hingga saat ini tidak ada PHK terhadap 2.500 karyawan.
-
Bidik Pasar Domestik dan Ekspor, Midea Targetkan Produksi 1 Juta Unit AC di Pabrik Baru di Cikarang
Midea menargetkan pabrik ini bisa memproduksi 400.000 unit AC pada akhir 2024, kemudian 800.000 unit pada 2025, dan 1 juta unit pada 2026.
-
Pertemukan Pelaku Industri Kimia, Indonesia Chemical Industry Investment Summit 2024 Segera Digelar
PT Shan Hai Map akan menggelar Indonesia Chemical Industry Investment Summit 2024 pada 18 November 2024 mendatang.
-
Kurangi Angka Pengangguran, YBP Luncurkan Program Kewirausahaan bagi Anak Bina dan Alumni
Pelaksanaan Program Kewirausahaan dan Mentorship Kewirausahaan ini, YBP menggandeng J.P. Morgan Indonesia dan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Atma Jaya.
-
Inkowapi Dukung Upaya Rebranding Koperasi dengan Koperasi Genuine
Ketua Umum Inkowapi Sharmila Yahya mendukung langkah strategis ini sebagai upaya meningkatkan gairah koperasi semakin besar.
-
Penuhi Tingginya Permintaan AC, Midea Undang 175 Dealer dan Teknisi ke Pabrik Baru di Cikarang
Pabrik baru Midea ini ditargetkan bisa memproduksi 400.000 unit pendingin ruangan pada akhir 2024, dan bertambah hingga 600.000 unit pada akhir 2025.
-
Danone Indonesia Raih Top Halal Award 2024
Tiga merek yang diproduksi Danone Indonesia berhasil menjadi merek pilihan utama konsumen milenial dari 52 merek dagang terpilih.
-
Pesantren Didorong Lahirkan Santripreneur Lewat Sekolah Bisnis Pesantren
SBP diharapkan dapat diikuti oleh 210 pondok pesantren yang ada di beberapa wilayah Jawa Barat (Bogor, Cianjur, Sukabumi), Yogyakarta dan Pasuruan.