TAG
Bharada E
-
Risih Kasus Asusila Digelar Terbuka, Hakim Setujui Permintaan Putri Candrawathi Sidang Tertutup
"Majelis memutuskan sidang dinyatakan tertutup hanya sebatas konten asusila selebihnya kita akan menyatakan terbuka, kita sepakati ya,
Senin, 12 Desember 2022 -
Bharada E Ungkap Sosok Perempuan Menangis Hingga Skandal Perselingkuhan, Ferdy Sambo Sebut Ngarang
Pernyataan Bharada E soal sosok perempuan menangis keluar dari rumah pribadi Ferdy Sambo di Bangka dibantah Ferdy Sambo.
Selasa, 6 Desember 2022 -
Minta Keringanan Tuntutan, Pengacara Bharada E Bawa Surat Rekomendasi LPSK ke Jaksa Penuntut Umum
Pengacara Bharada E menyebut, LPSK telah setuju untuk memberikan perlindungan kepada kliennya sebagai justice collabolator.
Senin, 5 Desember 2022 -
Pascapenembakan, Bharada E Dihantui Brigadir J Tiga Minggu saat Ditahan di Rutan Bareskrim
Bharada E kini sudah merasa lebih lega, karena telah meminta maaf langsung kepada keluarga Brigadir Yosua atas kesalahan yang telah diperbuatnya.
Rabu, 30 November 2022 -
Bharada E Mimpi Bertemu Brigadir J, Mengaku Merasa Bersalah, Kuasa Hukum: Sikap Batinnya Terguncang
Kuasa Hukum Bharada E, Ronny Talapessy membenarkan kliennya, Bharada E, kerap mimpi bertemu sosok Brigadir J sampai merasa bersalah.
Rabu, 30 November 2022 -
Sidang Bharada E Hari Ini Bakal Digabung dengan Ricky Rizal dan Kuat Ma'ruf, 12 Saksi Dihadirkan
Kuasa hukum Bharada E, Ronny Talapessy menuturkan, 12 orang saksi akan dihadirkan dalam agenda sidang hari ini.
Senin, 7 November 2022 -
Sebut Susi, ART Ferdy Sambo, Berbohong, Bharada Eliezer Minta Hakim Berikan Pasal Khusus
Kemudian, kesaksian Susi yang menyebutkan tidak melihat senpi larasa panjang ketika di Duren Tiga dibantah oleh Bharada E.
Senin, 31 Oktober 2022 -
Kasus Pembunuhan Berencana Brigadir J, Hari Ini Pembacaan Putusan Sela Terdakwa Putri Candrawathi
Kasus pembunuhan berencana Brigadir J, Putri Candrawathi akan jalani sidang pembacaan putusan aela di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.
Rabu, 26 Oktober 2022 -
Jelang Sidang Pemeriksaan Saksi, Bharada E Sungkem ke Orangtua Brigadir J
Momen itu terjadi saat kedua orangtua Brigadir J bersama kuasa hukum hadir di ruang sidang utama Pengadilan Negeri Jakarta Selatan,Selasa (25/10/2022)
Selasa, 25 Oktober 2022 -
Bharada E Menyesal Tembak Brigadir J: Saya Hanya Anggota yang Tidak Mampu Menolak Perintah Jenderal
Bharada E mengungkapkan rasa penyesalan atas insiden berdarah yang menewaskan Brigadir J, pada 8 juli 2022 lalu.
Selasa, 18 Oktober 2022 -
Benarkah Bripka Ricky Rizal Sejak Awal Sudah Tahu Rencana Ferdy Sambo Ingin Habisi Nyawa Brigadir J?
Jaksa Penuntut Umum (JPU) sebut terdakwa Bripka RR sejak awal sudah mengetahui terkait rencana Ferdy Sambo, ingin menghabisi nyawa Brigadir J.
Selasa, 18 Oktober 2022 -
Sikap Putri Candrawathi Setelah Sukses Ikuti Skenario Tembak Brigadir J Bersama Suaminya Ferdy Sambo
Sikap Istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi jadi sorotan setelah ikut skenario Brigadir J sukses dieksekusi mati.
Selasa, 18 Oktober 2022 -
Tembak Mati Brigadir J, Bharada E Minta Maaf, Samuel Hutabarat: Sangat Kami Tunggu-tunggu Dari Dulu
Ayah dari almarhum Brigadir J yakni Samuel Hutabarat mengaku, permintaan maaf Bharada E paling dinanti-nantikan pihak keluarga.
Selasa, 18 Oktober 2022 -
Bharada Richard Eliezer Pudihang Lumiu Tak Ajukan Eksepsi, Pakar Hukum Nilai Bukan Hal yang Aneh
Ahli Hukum Pidana Universitas Trisakti Abdul Fickar Hadjar tanggapi soal Bharada E dan tim kuasa hukumnya enggan mengajukan eksepsi terhadap JPU.
Selasa, 18 Oktober 2022 -
Ini Alasan Tim Kuasa Hukum Bharada E Enggan Mengajukan Eksepsi atas Dakwaan yang Dijatuhkan oleh JPU
Tim kuasa hukum Bharada E, sepakat tak akan mengajukan nota keberatan atau eksepsi atas dakwaan yang dijatuhkan jaksa penuntut umum (JPU) ke kliennya.
Selasa, 18 Oktober 2022 -
Didampingi LPSK, Bharada E Diboyong ke PN Jaksel Pakai Rompi Tahanan Nomor 10
Pendampingan dari LPSK ini karena Bharada E sudah menjadi justice collaborator dalam kasus pembunuhan berencana Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat.
Selasa, 18 Oktober 2022 -
Sidang Ferdy Sambo, Adzan Romer Sempat Todong Ferdy Sambo Setelah Brigadir J Dieksekusi Mati
Dalam sidang Ferdy Sambo, disebut salah satu ajudan, Adzan Romer sempat todongkan pistol ke arah suami Putri Candrawathi setelah eksekusi Brigadir J.
Senin, 17 Oktober 2022 -
Sidang Ferdy Sambo, Putri Candrawathi Disebut Sengaja Bawa Brigadir J ke Rumah Dinas Guna Dieksekusi
Istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi diduga sengaja menggiring Brigadir J ke rumah dinas Ferdy Sambo untuk segera dieksekusi.
Senin, 17 Oktober 2022 -
Sidang Ferdy Sambo, Massa Berteriak di Luar Gedung Pengadilan Negeri Jaksel: Hukum Mati Ferdy Sambo!
Diluar sidang Ferdy Sambo, sejumlah massa dari Pemuda Batak Bersatu meneriaki suami Putri Candrawathi "Hukum Mati Ferdy Sambo".
Senin, 17 Oktober 2022 -
Sidang Ferdy Sambo, Bripka RR dan Bharada E Dihadiahi iPhone 13 Pro Max dan Dijanjikan Uang Rp 2 M
JPU sebut pemberian hadiah dari Ferdy Sambo dan istrinya ke Bharada E dan Bripka RR berupa ponsel iPhone 13 ProMax hingga dijanjikan uang Rp 2 miliar.
Senin, 17 Oktober 2022