TOPIK
Berita Bekasi
-
Wujudkan Kedaulatan Pangan, Menkop Dukung Induk KUD Bangun Industri Peralatan Pertanian di Bekasi
Menkop menyampaikan dukungan kepada INKUD membangun kawasan industri peralatan pertanian di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.
-
Warga Bojong Menteng Bekasi Minta Kubangan Limbah MBG Ditutup, Ketua RW: Kalau Belum, Kami Tegur!
dirinya belum dapat memastikan kapan pihak SPPG Bojong Menteng menutup kubangan limbah MBG tersebut.
-
Jadi Sumber Aroma Tak Sedap, Warga Bojong Menteng Bekasi Desak Kubangan Limbah MBG Ditutup
Komunikasi mencari solusi dari dampak limbah MBG tersebut sebelumnya sudah dilakukan pada Jumat (31/10/2025)
-
Bisnis Para Pelaku Usaha di Kawasan Kota Harapan Indah Bekasi Sepi Imbas Akses Jalan Utama Diubah
Ia menilai perubahan jalur akses jalan utama ini tidak pernah disosialisasikan secara terbuka dan justru dilakukan sepihak oleh pihak pengembang.
-
BREAKING NEWS: Dirus Perumda Tirta Bhagasasi Ade Zarkasih Resmi Ditahan Polisi
tersangka Ade Efendi Zarkasih akan ditahan selama 20 hari kedepan untuk menjalani proses pemeriksaan serta pemberkasan
-
Warga Rawalumbu Bekasi Geram, Minta SPPG Jangan Buang Limbah MBG ke Selokan
Ia mengaku melihat proses pembuangan limbah MBG oleh SPPG itu usai mencium aroma tidak sedap dan mencari sumbernya.
-
Tercemar Limbah MBG, Air Sumur di Rawalumbu Jadi Bau, Warga Alami Gatal-gatal
warga mengeluhkan dugaan pencemaran lingkungan dimana saluran drainase mengeluarkan bau tak sedap
-
Atasi Keracunan Makan Bergizi Gratis, SPPG Mitra Polri di Kota Bekasi Siapkan Cara Khusus
Kombes Kusumo menjelaskan cara tersebut diantaranya dengan memastikan para chef atau koki di SPPG memiliki sertifikat.
-
Tata Ulang Kawasan SGC, Pemkab Bekasi Siapkan Relokasi PKL ke Area Pasar Cikarang
Kami melakukan pembongkaran ini sebagai bagian dari program relokasi PKL yang selama ini menempati bahu jalan di sekitar SGC
-
Disinggung Menkeu Purbaya Soal Dugaan Jual Beli Jabatan, Bekasi Harus Terapkan Merit Point untuk ASN
Pemerintah daerah harus memastikan setiap jabatan diisi oleh aparatur yang berintegritas, kompeten, dan memiliki rekam jejak yang jelas
-
Tingkatkan Pendapatan Daerah, Pemkab Bekasi Pertimbangkan Hapus Denda PBB
total piutang PBB yang belum terbayarkan telah mencapai lebih dari Rp 1 triliun.
-
Sambil Urus Perizinan, Pemkot Bekasi Sedang Merancang Konsep Bangunan Stasiun Sky Train
Konsep bangunan stasiun Sky Train yang dimaksud seperti bagaimana kontruksi bangunannnya dan dimana lokasi penempatan stasiunnya.
-
Pemkab Bekasi dan Polri Dorong Penyelesaian Konstruktif Hubungan Industrial di PT Yamaha Music
Pj Sekda Ida Farida menyampaikan apresiasi atas kiprah PT Yamaha Music yang telah menjadi perusahaan berstandar global
-
Siaga Darurat Bencana, Pemkot Bekasi Siap Kerahkan Puluhan Perahu Karet ke Lokasi Rawan Banjir
"Kalau perahu yang dimiliki Pemkot Bekasi sudah hampir lebih dari 50 yang kami siagakan," kata Tri, dikutip Jumat (24/10/2025).
-
Terpilih Sebagai Ketum Ikalum BEM Nusantara, Tomy Suswanto Ajak Jajaran Kontribusi untuk Negara
Tomy Suswanto yang merupakan alumni Universitas Islam 45 atau Unisma Kota Bekasi itu terpilih secara aklamasi.
-
Dana Transfer dari Pusat Dipangkas Hingga Rp 649 Miliar, Pemkab Bekasi Perketat Penggunaan Anggaran
perlu kebijakan-kebijakan untuk mengatasi ini, selain tentu saja pihaknya berharap pada peningkatan pendapatan asli daerah.
-
Proyek Wisata Kalimalang Membentang 4,5 Kilometer dari Metropolitan Mall Sampai Grand Kota Bintang
Tri menuturkan bagian dari pengerjaan proyek, total 13 jembatan di sepanjang aliran Kalimalang kawasan Kota Bekasi akan dibongkar.
-
Bupati Bekasi Geram Ucapan Purbaya Soal Praktik Jual Beli Jabatan: Bekasi Mana? kan Didampingi KPK
Ade Kunang memastikan tidak ada praktik jual beli pada proses pengisian kursi jabatan di lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bekasi.
-
Dinilai Bermasalah, Bupati Bekasi Bakal Evaluasi Direksi Perumda Tirta Bhagasasi
Pihaknya akan segera memanggil direksi PDAM Tirta Bhagasasi yang bersangkutan untuk dimintai keterangan
-
Pembongkaran Ratusan Bangunan Liar di Cikarang Utara Ricuh, Warga: Belum Tahu Mau Pindah ke Mana
penertiban bangunan liar dilakukan secara bertahap setelah melalui proses panjang,
-
Satpol PP Bongkar Ratusan Bangunan Liar di Cikarang Utara, Warga Tak Dapat Ganti Rugi
Adapun bangunan liar yang dibongkar tidak mendapatkan kompensasi karena lantaran bangunan mereka berdiri di atas tanah negara.
-
Jangan Sampai Banjir Besar Maret 2025 Terulang Kembali, Pemkot Bekasi Tetapkan Status Siaga Darurat
pola cuaca yang terjadi saat ini berpotensi menimbulkan banjir serupa seperti yang terjadi pada Maret 2025 lalu.
-
Pemkot Bekasi Gandeng Pengusaha Hingga Pengelola Mal Sediakan Kantong Parkir Wisata Air Kalimalang
Terkait dimana saja dibangun kantong-kantong parkir kendaraan nantinya disesuaikan dengan lokasi pemberhentian kapal yang mengitari Kalimalang.
-
Bendungan Titik Nol Kali CBL Kabupaten Bekasi Punya Fungsi Ganda, Apa Itu? Ini Penjelasan Kabid PSDA
dengan progres yang ada sekarang, kita optimistis pekerjaan ini akan selesai di bulan Desember
-
Kabar Gembira, Sky Train Bakal Hadir di Bekasi, Wali Kota Tri Adhianto: Lokasi Stasiun Sudah Ada
Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto, mengatakan, saat ini rencana proyek Sky Train tersebut tengah dalam proses perizinan.
-
Reklame Ilegal di Kota Bekasi Marak, Kasatpol PP Akui Kecolongan Retribusi PAD
Kecamatan Bekasi Selatan merupakan wilayah dengan temuan pelanggaran terbanyak pemasangan reklame ilegal.
-
Pipa Gas Bocor di Jembatan 10 Rawalumbu Bekasi Dalam Proses Pebaikan, Diduga Ini Penyebabnya
Bahkan perbaikan pipa gas bocor ini berlangsung hingga malam hari sekitar pukul 23.00 WIB.
-
TPA Sumur Batu Bekasi Longsor, Sampah di Pasar Jatiasih Tak Terangkut Selama Dua Minggu
Terkait penumpukan sampah di Pasar Jatiasih ini, kata Yusri, pihak Dinas Lingkungan Hidup (LH) Kota Bekasi akan menindaklanjutinya.
-
Satpol PP Kota Bekasi akan Razia Reklame Ilegal, Paling Banyak Ditemukan di Kecamatan Bekasi Selatan
Nesan menjelaskan dalam data tersebut, diperkirakan terdapat lebih kurang ratusan reklame dan banner ilegal.
-
Warga RT 05/09 Medan Satria Bekasi Tolak dan Usir Tim BPN Ukur Lahan: Dasarnya Apa Ingin Menguasai?
penolakan warga itu terjadi karena para kliennya telah membeli lahan tersebut dan memiliki akta jual beli hingga sertifikat tanah.